Salah satu syarat menikah yang sangatlah penting adalah sehat jasmani maupun rohani. Dengan kesehatan yang baik maka tanggung jawab secara moral maupun finansial dapat terlaksana dengan baik dan akan menciptakan generasi penerus yang juga sehat.
0 Comments
Vaksinasi untuk COVID-19 adalah sesuatu yang ditunggu-tunggu oleh masyarakat. Vaksinasi untuk COVID-19 pun banyak macamnya, salah satunya adalah Vaksin Sinovac yang akan digunakan untuk vaksinasi COVID-19 perdana di Indonesia.
|